Biaya Uang Kuliah Tunggal (UKT) Fakultas Pertanian Universitas Sriwijaya (Unsri) Terbaru 2022

- 18 Januari 2022, 09:02 WIB
Universitas Sriwijaya
Universitas Sriwijaya /unsri.ac.id/Universitas Sriwijaya

Metro Palembang News - Bagi kalian yang akan melanjutkan kuliah di Fakutas Pertanian Universitas Sriwijaya (Unsri). Pada artikel ini akan membahas biaya UKT per semester yang harus dibayar oleh mahasiswa yang kuliah di Fakultas Pertanian Universitas Sriwijaya (Unsri).

Fakultas Pertanian Universitas Sriwijaya (Unsri) memiliki 10 program studi. Program studi yang ada di Fakultas Pertanian Unsri yaitu Agronomi, Ilmu Tanah, Agrobisnis, Proteksi Tanaman, Teknik Pertanian, Teknologi Hasil Pertanian, Peternakan, Budidaya Perairan, Teknologi Hasil Perikanan dan Agroteknologi.

Universitas Sriwijaya untuk Fakultas Kedokteran membagi delapan kelompok biaya UKT. Pembagian kelompok golongan biaya UKT tersebut berdasarkan tingkat kemampuan ekonomi mahasiswa.

Kelompok satu adalah biaya UKT terkecil dan kelompok 8 merupakan biaya UKT terbesar. Berikut ini daftar biaya UKT setiap program studi di Fakultas Pertanian Universitas Sriwijaya (Unsri).

1. Agronomi

Kelompok 1 Rp500.000
Kelompok 2 Rp1.000.000
Kelompok 3 Rp1.400.000
Kelompok 4 Rp1.800.000
Kelompok 5 Rp2.100.000
Kelompok 6 Rp2.400.000
Kelompok 7 Rp2.400.000
Kelompok 8 Rp2.400.000

2. Agribisnis

Kelompok 1 Rp500.000
Kelompok 2 Rp1.000.000
Kelompok 3 Rp1.400.000
Kelompok 4 Rp1.800.000
Kelompok 5 Rp2.100.000
Kelompok 6 Rp2.400.000
Kelompok 7 Rp2.400.000
Kelompok 8 Rp2.400.000

3. Agroteknologi

Halaman:

Editor: Fahima Andini

Sumber: Universitas Sriwijaya


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x