10 Tips Lulus CPNS Meski Baru Pertama Kali Mengikuti Seleksinya!

- 19 Agustus 2021, 10:48 WIB
Tips Lulus CPNS Meski Baru Mengikutinya
Tips Lulus CPNS Meski Baru Mengikutinya //Dok. bkpsdm.depok.go.id//

PRMN Metro Palembang News- Antusiasme masyarakat, khususnya bagi para lulusan baru

dan yang tak sempat mengikuti seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) semakin meningkat.

Pasalnya, di tahun 2021 ini pembukaan CPNS kembali dibuka,

dengan kuota yang lebih banyak dari setiap instansi dan dengan berbagai formasi.

Seleksi CPNS di tahun 2021 ini pun telah melewati tahapan seleksi administrasi dan masa sanggah,

yang kemudian bagi peserta yang lulus bisa langsung melanjutkan langkah nya ke seleksi selanjutnya.

Seleksi selanjutnya yaitu tahapan Seleksi Kemampuan Dasar (SKD),

SKD CPNS ini adalah seleksi yang menguji kemampuan peserta

Baca Juga: 4 Cara Penyaluran BSU oleh Kemnaker di Tahun 2021 bagi Kamu yang Telah Ditetapkan sebagi Penerimanya

mulai dari Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensia Umum (TIU), dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

Halaman:

Editor: Nur Khotimah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x